Search for collections on Scholar Repository UIN Imam Bonjol Padang

PERSETUJUAN CALON MEMPELAI PEREMPUAN DI NAGARI KOTO TUO TANJUNG PATI DAN RELEVANSINYA DENGAN PENDAPAT MAZHAB HANAFI

Hamda, Sulfinadia (2019) PERSETUJUAN CALON MEMPELAI PEREMPUAN DI NAGARI KOTO TUO TANJUNG PATI DAN RELEVANSINYA DENGAN PENDAPAT MAZHAB HANAFI. SAKENA JURNAL HUKUM KELUARGA, 4 (2). ISSN 2548-5369

[thumbnail of JURNAL] Text (JURNAL)
Persetujuan_Calon_Mempelai_Perempuan_di_Nagari_Koto_Tuo_Tanjung_Pati_dan_Relevansinya_dengan_Pendapat_Mazhab_Hanafi.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK

Terjadi Perbedaan pendapat ulama tentang persetujuanPendapat pertama bahwa apabila wanita yang baligh dan berakal sehat masih gadis, maka hak mengawinkan dirinya ada pada wali, pendapat kedua yang menyatakan seorang gadis memiliki hak untuk menentukan nasibnya sendiri dalam pernikahan, oleh karena itu ayah atau wali tidak boleh mengabaikan persetujuan dan keridhaan dari anak yang akan dinikahkan.Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui proses pelaksanaan ayah meminta persetujuan kepada anak gadisnya untuk dinikahkan dan juga mengetahui pendapat MazhabHanafi tentang meminta persetujuan anak gadis untuk dinikahkan. Kesimpulan dari tulisan ini adalah; pertama, proses pelaksanaanayah atau wali harus meminta persetujuan anak perempuan sebelum akad nikah. Kedua, Berdasarkan kebiasaan yang di jalankan oleh masyarakat Nagari Koto Tuo tentang persetujuan anak perempuan sebelum akad nikah , ini sejalan dengan pendapat Mazhab Hanafi yang mana ayah atau wali meminta persetujuan dari anak perempuan yang akan di nikahkan baik itu gadis maupun janda.

Kata Kunci: Persetujuan, mempelai perempuan, Mazhab Hanafi

Item Type: Article
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: Zulfitri Pustakawan
Date Deposited: 29 Jul 2022 07:42
Last Modified: 29 Jul 2022 07:42
URI: https://scholar.uinib.ac.id/id/eprint/120

Actions (login required)

View Item
View Item