Zulheldi, Zulheldi (2021) Metode dan corak tafsir ayat asykalat karya Ibn Taimiyyah. JURNAL ULUNNUHA, 10 (1). ISSN 2865-6050
7-Metode dan corak tafsir ayat asykalat karya Ibn Taimiyyah.pdf - Published Version
Download (844kB)
Abstract
Kelebihan kitab Tafsîr Ayât Asykalat adalah memberikan wawasan lebih luas dalam
satu tema pembahasan, membuka pintu untuk bersikap toleran dengan mengetahui
bermacam pandangan penafsiran pada satu pembahasan, dan membuktikan bahwa
al-Qur’an sebenarnya tidak ada yang kontradiktif. Sedangkan kelemahan metodologi
kitab Tafsir ini adalah tidak dapat diberikan kepada pemula karena pembahasannya
terlalu luas dan kadang-kadang memakai istilah keilmuan yang sulit diketahui oleh
pemula, tidak dapat diandalkan untuk menjawab problematika-problematika sosial
di tengah masyarakat karena tafsir ini bersifat keilmuan dan tidak membahas
penafsiran untuk menjawab suatu realita yang terjadi, metode penafsirannya tidak
sistematis, tidak sesuai antara judul kitab dengan isi kitab, Ibn Taimiyyah tidak
mengeluarkan pendapat baru, hanya mentarjih penafsiran sahabat atau riwayat dari
ulama salaf maupun khalaf.
Kata Kunci: Metode, Corak, Tafsir Ayat Asykalat, Ibn Taimiyyah
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Pendidikan > L Education (General) |
Depositing User: | Zulfitri Pustakawan |
Date Deposited: | 02 Jan 2023 08:20 |
Last Modified: | 02 Jan 2023 08:20 |
URI: | https://scholar.uinib.ac.id/id/eprint/1028 |